Latihan Google Design Sprint


S e m a n g a t   p a g e e   t e m a n – t e m a n ! ! !

 

Sampai dengan pekan terakhir (Pekan ke 14), kemungkinan kita bertemu di kelas hanya 1 kali lagi, saya ingin menjelaskan tentang Basic Search Engine dan Social Media Marketing.

 

Namun sebelumnya, di periode tanggal 13 sampai dengan 21 April 2016 kita akan mencoba melakukan pendekatan development product dengan Google Venture’s Design Sprint. Kita akan ketemu namun kemungkinan di hari Minggu 17 April 2016 di Lab UC ruang D203/D210 Lantai 2 Gedung Panambulai (ex Gedung D) Fakultas Informatika Tel-U. Saya akan konfirmasi kembali segera hari Jumat.

 

Untuk itu saya minta teman-teman melakukan tugas sebagai berikut terkait Google Design Sprint:

 

1/

REPLY POST

Reply post ini, pada baris 1 reply post ditulis nama kelas dan nama kelompok, kemudian pada baris selanjutnya tuliskan peran masing-masing anggota kelompok dan sprint challenge serta deliverables.

 

Contoh:

IF-39-01 Kel-01

Sprint Master = Anjar Afrizal 1301154239

Engineer = Fauzi Kurniawan 1301154267

Prototyper = Defa Eka Ardia 1301154281

Designer = Moh Abdul Haris A 1301154365

Researcher = Regita Anjani 1301154477

Sprint challenge =

kami akan membuat ide produk ??? yang menurut kami bisa di launching dalam ???? hari kerja.

Deliverables =

sketsa ide produk ???

 

Batas waktu: Kamis 14 April 12.00 PM GMT+7.

 

2/

KIRIM EMAIL

Sprint Master masing-masing kelompok tolong email ke [email protected],

pada judul email tuliskan KUG1H3 2016 Tugas 3

pada body email isikan sbb (tidak perlu pakai attachment, cukup ditulis di email yang rapi dan terstruktur):

nama kelas dan nama kelompok,

pada baris selanjutnya tuliskan peran masing-masing anggota kelompok,

pada baris selanjutnya tuliskan sprint challenge,

pada baris selanjutnya tuliskan deliverables,

lalu pada baris baru tuliskan Sprint Audit:

> tuliskan 5 hal yang disampaikan Google Venture dan kaitkan dengan Sprint Challenge Anda.

lalu pada baris baru tuliskan Design Principles:

> tuliskan 3 hal paling penting dalam ide produk teman-teman dan beri penjelasan singkat.

lalu pada baris baru tuliskan First Tweet tentang ide produk teman-teman:

> tuliskan apa yang teman-teman akan kicaukan pertama kali saat produk teman-teman di launching.

 

Batas waktu: Jumat 15 April 2016 12.00 PM GMT+7

 

3/

SIAPKAN IDE

Saat ketemu hari Minggu 17 April 2016 nanti, kita akan coba 8 ide dalam 5 menit dan 1 ide besar dalam 5 menit.

Kita akan mencoba Design Sprint sampai dengan fase Understand – Define.

 

 

Terima kasih, selamat bekerja dan mengeksplorasi.

 

 

Salam,

Anton

 

 

 

Data nama NIM dan kelompok per 13 April 2016 >>>

 

Kelas IF-39-01

 

Kel-01

Anjar Afrizal 1301154239

Fauzi Kurniawan 1301154267

Defa Eka Ardia 1301154281

Moh Abdul Haris A 1301154365

Regita Anjani 1301154477

Kel-02

Egrianto Aristianto 1301150043

Rifeli Noorfiansyah 1301150085

Elza Fitria D 1301154533

Chalida Zia 1301154491

Kel-03

M Rezky Alpin 1301154155

Aditya Alif N 1301154183

Abram 1301154169

Atika Oktavia 1301154449

Nadine Azalia 1301154519

Kel-04

Dwi Ferdio Seagal Putra 1301154323

Amelia Anis M 1301154547

Regita Ratih P 1301150435

Debora N Silaban 1301154575

Kel-05

Arief Frizza Wardhana 1301158661

Hani Mulyani 1301158653

Asep Taupik Hidayat 1301158682

Kel-06

Firhan Wibianto 1301154099

Muhamamd Turmudzi 1301154667

Danny Firas 1301150029

Dhevin Andrean 1301150015

Fahru Adi Ramadhan 1301154141

Kel-07

Ari Rohman P 1301154253

M Evan R 1301154379

Farisi Rohman 1301154225

Daniel Cahyo 1301150071

R Havez Cahyan 1301154197

Kel-08

Baginda Praka 1301154113

Agung Jati P 1301154421

Rofif Irsyad F 1301150001

Rizky Ramadika 1301154393

Adhyta Fahmi 1301154127

Kel-09

Rizky Fatih P 1301154211

Iqbal Fauzi 1301154351

Yudha Tritama G 1301154309

Sugianto 1301154407

Ridhwan Alifudin 1301150057

 

Kelas IF-39-92

 

Kel-01

Krisna Ardhi Tama 1301154296

M Nur 1301154198

Farhan Bary M 1301150044

Ari Fahrezi 1301154268

Hamzah Maulana 1301154324

Kel-02

Nor Hadi 1301154254

Dimas Rizki Agusta 1301154128

M Irhas Al Faridz 1301154240

Rizaldi Yusuf 1301154212

Maulana Safrizal 1301154338

Kel-03

Fauziah Fadhillah Rahmawati 1301154534

Mia Rahma Herlianty 1301154520

Nadira Andina Putri 1301154464

Rezha Anugrah Hadi 1301150002

Wella Edli Shabrina 1301154562

Kel-04

Rizka Ainur R 1301154366

Reza Herlambang 1301154422

Giffari Ramdhan Firdaus 1301154114

M Azhar Hamzah 1301154142

A Arief Fernandez 1301150030

Kel-05

Ahmad Sayyidan 1301154184

Luthfiani AR 1301154450

Ria Aryani 1301150436

Tiara CH 1301154506

Regy Arya 1301150016

Kel-06

Ade Kurnia Alam 1301154170

Alvurqoni Ariven Y 1301154394

Edyt Daryfayi 1301154408

M Ridho Rahmadinanto 1301154226

Yogi Wisesa 1301154282

Kel-07

Melinda Dwika Nur 1301154478

Adelus Sulthan 1301154380

Didit Alfiansyah 1301154100

Muhammad Rifki 1301154156

Kel-08

Anggi Yuniar Puteri 1301154492

Astri Chayaningtyas 1301154548

fauzi M Alfath 1301150036

Febry Ghaisani 1301154576

M Hafizh Fajar P 1301150072

 

 


18 responses to “Latihan Google Design Sprint”

  1. IF-39-01 Kel-05
    Sprint Master = Arief Frizza Wardhana 1301158661
    Engineer = Asep & Arief.
    Prototyper = Asep Taupik Hidayat 1301158682
    Designer = Hani Mulyani 1301158653
    Researcher = Salma Assyifa 1301154505

    Sprint challenge
    Kami akan membuat ide produk Aplikasi Futsal War
    Yang menurut kami bisa di launcing kemungkinan dalam 3 minggu.
    Deliverables
    Ide produk ini diambil dari kondisi yang dialami oleh pecinta olahraga futsal yang dimana para pemain futsal kesulitan untuk mencari lawan bermain futsal. Dengan adanya aplikasi Ini akan mempermudah para pecinta olahraga futsal mencari lawan bermain dan menambah link pertemanan. Sketsa aplikasi ini memiliki fitur login, chatting, forum atau group, lokasi lapangan futsal, searching lawan tanding futsal.

  2. IF-39-02 Kel-01
    Sprint Master = Muhammad Nur 1301154198
    Engineer = Farhan Bary Maruanaya 1301150044
    Prototype = Hamzah Maulana A A 1301154324
    Designer = Ari Fahrezi 1301154268
    Researcher = Krisna Adhitama 1301154296

    Sprint challenge
    Kami akan membuat ide produk mengenai sebuah aplikasi yang mewadahi penjualan kos-kosan dan kontrakan yang menurut kami dapat launching dalam 90 hari kerja.

    Deliverables
    Dalam produk ini user dapat mengetahui secara detail mengenai kos kosan ataupun kontrakan yang diminati. Terdapat penjelasan terperinci dari penjual kos kosan atau kontrakan tersebut yaitu, harga, alamat, spesifikasi tempat, dapat pula disertai gambar dan koordinat yang langsung terhubung dengan API google maps. User juga dapat memberikan review terhadap kos kosan atau kontrakan yang bersangkutan. User juga dapat membooking kos kosan atau kontrakan yang tersedia.

  3. If 39-02 kelompok 4
    Sprint Master = Reza Herlambang 1301154422
    Engineer = A Arief Fernandez 1301150030
    Prototyper = Giffari ramdhan firdaus 1301154114
    Designer = Rizka Ainur R 1301154366
    Researcher = M Azhar Hamzah 1301154142

    Sprint challange
    Kami akan membuat sebuah aplikasi wisata dimana aplikasi di launching dalam waktu 1 bulan.

    Deliverables
    Ide dari pembuaatan aplikasi ini tercipta dari kondisi masyarakat saat ini, dimana mereka mengalami kesulitan saat berlibur ke suatu daerah dan bingung dengan wisata apa saja yang ada di kota yang akan menjadi tujuan mereka. Harapannya dengan adanya aplikasi ini dapat membantu masyarakat dalam memanfaatkan waktu liburan mereka di suatu daerah. Dan aplikasi ini juga dapat menarik perhatian wisata asing untuk datang ke indonesia.

    Sketsa aplikasi
    Sketsa aplikasi ini memiliki fitur-fitur berupa foto dan video seputar tempat wisata tersebut, kemudian alamat lengkap yang disertai dengan tag digps dan daftar harga tiket masuk hingga menampilkan fasilitas-fasilitas di dalamnya. Dan juga fitur lain berupa perkiraan biaya per orang untuk berlibur ke tempat wisata tersebut. Kemudian terdapat tombol like atau vote untuk setiap kunjungan wisata, like terbanyak akan ditampilkan dimenu awal sebagai tempat kategori recommended.

  4. IF-39-01 Kel 09
    Sprint Master : Yudha Tritama G (1301154309)
    Prototyper : R Rizky Falih P (1301154211)
    Designer : Iqbal Fauzi (1301154351)
    Engineer : Sugianto (1301154407)
    Researcher : Ridwan Alifudin (1301150057)

    Sprint Challenge :
    kami akan membuat ide produk aplikasi “Learn Instrument” yang menurut kami bisa di launching dalam 40 hari kerja.

    Deliverables :
    Dalam produk aplikasi ini, kami akan menyediakan sebuah fitur untuk user agar dapat belajar bermacam-macam alat instrumen musik, seperti gitar, piano, dll. User dapat belajar teknik memainkan alat musik dan juga belajar mengenai chord tiap alat musik itu sendiri.

    • IF 39-01 kel 08
      Sprint master=baginda praka 1301154113
      Engineer=rizky ramadika 1301154393
      Designer=adhyfa fahmi 1301154217
      Prototyper=Agung jati Prawira 1301154421
      Researcher=rofif Irsyad f 1301150001

      Sprint challenge: kami akan membuat aplikasi game yang bernama “SOS” yang akan launching dalam 50 hari kerja

      Deliverables: game yang akan kami buat akan mengambil konsep seperti game SOS pada umumnya yang biasa dimainkan pada kertas dengan menggunakan alat tulis dan kami akan membuat sebuah versi digital dari game tersebut dengan luas tempat yang dapat di kostumisasi

  5. IF-39-01 Kel-07

    Sprint Master = Daniel Cahyo 1301150071
    Engineer = R. Havez Cahyan 1301154197
    Prototype = Farisi Rahman 1301154225
    Designer = M. Evan Rusyana 1301154379
    Researcher = Ari Rohman P 1301154253

    Sprint challenge
    Kami akan membuat aplikasi yang dapat menyaring dan memproses informasi dari gambar kamera dan memberi variasi resep akan informasi tersebut yang dapat kami selesaikan dalam waktu 60 hari.

    Deliverables
    Dengan menggunakan aplikasi ini user dapat mencari variasi resep makanan hanya dengan menggunakan kamera. Aplikasi ini akan memberi informasi mengrnai petunjuk pembuatan, alat dan bahan, serta tingkat kesukaran pada resep makanan yang dipilih oleh user.

  6. IF39-01 kel-2
    job desk
    sprint master = Rifell Noerfiansyah 1301150085

    Engineer = Rismada Gerra Nindya 1301154561

    designer= Egriano Arifianto 1301150043

    Prototype = Elza Fitria Dwi P 1301154533

    researcher = Chalida Zia 1301154491

    Sprint Challenge
    Kami akan membuat ide produk apliksi Restspot. Yang menurut kami bisa dilaunching kemungkinan dalam 1 bulan.

    Deliverables
    Ide produk ini diambil dari para pengalaman pemudik terutama pemudik dengan jarak jauh dan menggunakan kendaraan pribadi yang membutuhkan suatu tempat istirahat yang nyaman ditengah perjalanan mereka, apalagi ditengah perjalanan mereka mengalami kemacetan diperjalanannya. Aplikasi ini akan menunjukan lokasi-lokasi penginapan yang dimunculkan dalam peta dalam radius tertentu. Jadi lokasi yg ditunjukan dapat dinamis tergantung lokasi pengguna ada dimana. Lalu dengan aplikasi ini pengguna dapat mengetahui penginapan-penginapan yang masih tersedia dan dapat melakukan pemesanan dengan aplikasi tersebut.

  7. IF-39-01 Kel-03

    Researcher = M Rezky Alpin 1301154155
    Sprint Master = Aditya Alif N 1301154183
    Engineer = Abram 1301154169
    Prototyper = Atika Oktavia 1301154449
    Designer = Nadine Azalia 1301154519

    Sprint Challange =
    Kami akan membuat ide produk “El-con: Electricity Controller” yang menurut kami bisa di launching dalam 60 hari kerja.

    Deliverables =
    El-con adalah sebuah alat yang dapat mengontrol dan menghitung aliran listrik. Alat ini menghubungkan stopkontak dan steker peralatan rumah dan kemudian alat ini bisa dikendalikan melalui smartphone.

  8. IF-39-01 KEL-01
    Sprint master : moh abdul haris angio
    Engineer : Anjar afrizal
    Prototyper : Defa Eka Ardio
    Designer : Fauzi kurniawan
    Researcher : Regita Anjani

    Sprint Challenge :
    Mengajak masyarakat agar mau naik angkutan umum dengan tidak merasa bosan selama perjalannya dan akan mendapat rewards jika mencapai jarak tertentu

    Deliverable :
    Dengan menggunakan aplikasi ini user akan merasakan sensasi berbeda dalam angkutan umum, jika user telah mencapai jarak tertentu maka akan diberikan rewards

    • IF-39-01 KEL-01
      Sprint master : moh abdul haris angio 1301154365
      Engineer : Anjar afrizal 1301154239
      Prototyper : Defa Eka Ardio 1301154281
      Designer : Fauzi kurniawan 1301154267
      Researcher : Regita Anjani 1301154477

      Sprint Challenge :
      Mengajak masyarakat agar mau naik angkutan umum dengan tidak merasa bosan selama perjalannya dan akan mendapat rewards jika mencapai jarak tertentu

      Deliverable :
      Dengan menggunakan aplikasi ini user akan merasakan sensasi berbeda dalam angkutan umum, jika user telah mencapai jarak tertentu maka akan diberikan rewards

  9. IF-39-02 Kel-03
    Sprint Master = Wella Edli Shabrina (1301154562)
    Engineer = Rezha Anugrah Hadi (1301150002)
    Prototype = Mia Rahma Herlianty (1301154520)
    Designer = Nadira Andina Putri (1301154464)
    Researcher = Fauziah Fadlillah Rahmawati (1301154534)

    Sprint challenge
    Kami akan membuat ide produk mengenai sebuah aplikasi pendeteksi golongan darah manusia (ABO detector) melalui smartphone yang menurut kami dapat launching dalam 30 hari kerja.

    Deliverables
    Dalam produk ini user dapat mengetahui secara detail mengenai golongan darah nya hanya dengan menggunakan smartphone. Disitu terdapat penjelasan cara menggunakan aplikasi ini.

  10. IF-39-01 Kelompok 4

    Engineer: Dwi Ferdio Seagal Putra 1301154323

    Protoyper:Amelia Anis M 1301154547

    Designer:Regita Ratih P 1301150435

    Researcher: Debora N Silaban 1301154575

    Sprint Master: R.M Ichsan Al Rasyid 1301154295

    Sprint Challenge:kami akan membuat ide produk berupa aplikasi yang dapat mendetect wisata disekitar user yang menurut kelompok kami dapat direalisasikan dalam waktu +- 90 hari.

    Deliverables: dalam produk aplikasi ini kami akan menri wisata yang berada disekitar pengguna aplikasi tersebut.Dengan aplikasi ini user dapat mengetahui tujuan wisata terdeket.

  11. IF 39-02 Kel-08

    Researcher : Anggi Yuniar Puteri 1301154492

    Engineer : Astri Cahyaningtyas 1301154548

    Prototype : Fauzi M. Alfath 1301150086

    Designer : Febry Ghaisani 1301154576

    Sprint Master : M. Hafizh Fajar P. 1301150072

    *Sprint Challenge
    – Nama Website : jangannganggur.com yang menurut kami dapat di launching dalam 1.5 bulan

    *Deliverables
    Ide produk ini diambil dari kondisi yang dialami Indonesia dimana SDM di Indonesia pada tingkat pengangguran lebih tinggi daripada yang tidak menganggur atau bekerja. Maka dari itu kami membuat sebuah wadah aplikasi berbasis website dimana fitur yang disediakan adalah perusahaan dan pencari kerja dapat melakukan login, delete data, input data, search data, update data, dan reset data yang dimasukan kedalam database didalam sebuah website.

  12. IF 39-01 Kel-06

    Sprint Master : Fahru Adi Ramadhan 1301154141

    Engineer : Danny Firas 1301150029

    Prototype : Dhevin Andrean 1301150015

    Designer : Firhan Wibianto 1301154099

    Researcher : Muhammad Turmudzi 1301154667

    Sprint Challange
    Kami akan membuat produk Aplikasi penyewan kendaraan yang menurut kami bisa di launching dalam 60 hari kerja.

    Deliverables
    Ide produk ini kami ambil dari kebutuhan mahasiswa yg baru masuk kuliah dan blm ada kendaraan. Kami melihat maba ini kesulitan untuk pergi keluar kampus atau untuk jalan jalan, maka dari itu kamu ingin membuat sebuah aplikasi yg dapat mempermudah user untuk mendapatkan kendaraan dengan mudah dan tidak usah repot repot mencari info tentang nomor penyewaan mobil atau motor. Sketsa produk ini terdapat halaman login untuk user yg dimana ia tinggal memasukan gmail mereka dan user tidak usah repot untuk registrasi, lalu di halaman selanjutnya user menginputkan lokasi mereka dan jenis kendaraanya mobil/ motor, setelah itu user menginputkan nomortelfon dan alamat rumah atau asrama, setelah itu apikasi ini akan memunculkan tempat penyewaan motor dan mobil terdekat dari rumah mereka lengkap dengan profile tempat penyewaan itu, untuk antar jemput kendaraan itu tergantung dengan pemilik tempat penyewaan tersebut. Setelah user memilih tempat penyewaan akan memunculkan kendaraan mana saja yg dapat di sewa. Setelah itu user memilih kendaraan, tidak lama kemudian tempat penyewaan mobil akan menghubungi user.

  13. IF-39-02 Kelompok 6

    Sprint Master: Ade Kurnia Alam 1301154170
    Engineer: Yogi Wisesa 1301154282
    Designer: M. Ridho Rahmadinanto 1301154226
    Prototype: Edyt Darifayyi P.D 1301154408
    Researcher: Alvurqoni Ariven Yutzky 1301154394

    Sprint Challenge: kami akan membuat ide produk berupa website tentang lelang yang menurut kelompok kami dapat di reaslisasikan dalam waktu 60 hari.

    Deliverables: dalam produk website ini kami akan membuat sistem lelang yang dapat mengitung waktu mundur lelang dan minimal 1 hari dari website kami. dengan website ini di harapkan pelelang atau peserta dapat lebih melakukan lelang lebih efisien.

  14. IF 39-02 Kel-05
    Sprint Master = Ahmad Sayyidan (1301154184)
    Engineer = Luthfiani Ainun R (1301154450)
    Prototype = Ria Ariyani (1301150436)
    Designer = Regy Arya (1301150016)
    Researcher = Tiara Chairunnisa D (1301154506)

    Sprint challange
    Kami akan membuat sebuah aplikasi tersebut dilaunching dalam waktu 1 bulan.

    Deliverables
    Ide dari pembuatan aplikasi ini tercipta dari kondisi masyarakat perantauan tanpa membawa kendaraan pribadi, dimana mereka mengalami kesulitan dalam mencari tempat penyewaan kendaraan diwilayah mereka.
    Harapannya dengan adanya aplikasi ini dapat membantu masyarakat yang memanfaatkan waktu liburan untuk berpergian tetapi mereka dengan penyewaan yang ada diwilayah mereka.

    Sketsa Aplikasi
    Sketsa aplikasi ini memiliki fitur berupa foto kendaraan, alamat penyewaan yang ada diwilayah tertentu dengan disertai GPS alamat yang dituju dan daftar tarif sewa penyewaan per unit.

  15. If 39-02 kelompok 2
    Sprint Master = Dimas Rizki Agusta 1301154128
    Engineer = Rizaldi Yusuf 1301154212
    Prototyper = Maulana Safrizal 1301154338
    Designer = Nor Hadi 1301154254
    Researcher = M Irhas Al Hafidz 1301154240

    Sprint Challenge
    Kami akan membuat aplikasi untuk penukaran mata uang asing tanpa perlu ke tempat tukar uang atau bank
    dan masuk kedalam rekening

    Deliverables
    Ide ini dibuat karna banyak orang yang mulai menjalani bisnis tukar uang namun memiliki kendala harus menukar uang di tempat yang telah ditentukan.

    • Sprint Challenge
      Kami akan membuat aplikasi untuk penukaran mata uang asing tanpa perlu ke tempat tukar uang atau bank
      dan masuk kedalam rekening yang akan launchig dalam 90 hari kerja

Leave a Reply